Tahun Ajaran Baru 2020-2021, 80 Santri Ikuti MPLP
Bandung_Daqu News Sebanyak 80 santri baru jenjang SMP-SMA-Tahfizh Camp Puteri, mengikuti Masa Pengenalan Lingkungan Pesantren (MPLP), bertempat di lapang II Pesantren Tahfizh Daarul Qur’an Bandung, Senin (24/8/2020). Pembukaan MPLP tahun pelajaran 2020-2021 dilakukan oleh Pengasuh Pesantren Tahfizh Daarul Qur’an Bandung, Kyai Hairurrozi, S.Pd.I., M.Sy., Al-Hafizh. Kyai Rozi (sapaan akrabnya) mengatakan, pelaksanaan MPLP menjadi keharusan dan kegiatan rutin yang harus diikuti…
Recent Comments